Cara Mempercepat ( Memaksimalkan ) Koneksi ( Browsing ) Internet Anda
MINGGU, 24 AGUSTUS 2012
mungkin bagi kaum yang punya bandwith melimpah tidak mepersoalkan trik mempercepat internet, namun bagi saya sendiri sabagai kaum fakir bandwith sangat penting untuk tips mempercepat ( memaksimalkan ), ingat loh yang saya maksud bukan menambah bandwith, karena itu memang ga mungkin, tapi cuma men tweak saja... ada banyak cara untuk mempercepat, dari dari mulai mengganti DNS di kompie anda, sampai pura pura jadi hape biar tampilan nya jadi ringan, nanti akan saya uraikan di artikel ini, walaupun saya juga rada rada kurang ngerti hehe...
- OPENDNS
Saya bisa uraikan manfaat OpenDNS menjadi 3 bagian, yaitu :
- Proses konversi nama menjadi IP yang lebih cepat, dikarenakan cache IP di server OpenDNS yang sangat lengkap. DNS Server ISP yang relatif lambat akan berpengaruh terhadap kecepatan surfing anda. Untuk mempercepat loading, anda bisa memanfaatkan OpenDNS. Server OpenDNS telah menyimpan sejumlah besar cache alamat, sehingga proses konversi nama ke alamat IP bisa lebih cepat, sedangkan bila memakai DNS Server yang biasanya disediakan oleh ISP, list peng-alamatan mereka lebih terbatas. Bila suatu nama tidak terdaftar di server mereka, DNS Server tersebut akan meminta info dari DNS Server berikutnya. Begitu seterusnya sampai nama yang dicari telah diperoleh.
- Bekerjasama dengan PhishTank akan memastikan situs yang anda kunjungi bukanlah situs-situs phishing. Phishing adalah suatu tindakan kriminal di dunia internet, di mana suatu situs berusaha menjiplak/meniru situs asli dengan tujuan untuk memperoleh data-data pribadi dari user seperti username, password, rekenning bank, dll agar si pemilik situs peniru ini bisa melakukan sesuatu atas data account yang diperolehnya itu.
- Memperbaiki secara automatis setiap kesalahan ketik sederhana (typo errors), seperti www.facebok.com menjadi www.facebook.com. Bisa dimanfaatkan untuk melakukan filter untuk alamat web/URL (Universal Resource Locator) atau istilahnya web filtering. Seperti pada artikel saya terdahulu mengenai Internetan Aman untuk Anak2, di sana ada saya anjurkan untuk memakai OpenDNS
- DEFAULT USER AGENT
- TCP/IP Optimizer
- Download aplikasi TCP/IP Optimizer di sini
- Setelah selesai, jalankan aplikasi dan klik tab General Setting, sesuaikan kecepatan koneksi internet anda dengan menggeser button Connection Speed.
- Klik Network Adapter dan pilih interface yang anda gunakan untuk hubungan ke internet
- Centang pilihan Optimal settings, kemudian klik tombol Apply changes
- Restart komputer untuk memperoleh efek dari TCP/IP Optimizer
- ADBLOCK
- FASTER FIREFOX
- gpedit.msc
Ikuti petunjuknya seperti dibawah ini :
- Klik Start
- Klik Run
- Ketik gpedit.msc
- Kemudian klik Ok
- Setelah masuk klik Administrative Templates
- Kemudian Klik Network
- Setelah terbuka klik QoS Packet scheduler
- Kemudian klik Limit Reservable Bandwidth
- Dan setelah terbuka ubah setting menjadi Enable
- Kemudian ubah Bandwidth Limitnya menjadi 0
- Klik Apply,ok
- Kemudian keluar dan Restart komputerkalo saya sampe nomer 9 udah ga ada, jadi saya ga tau cara ini bener atau enggak
- Google Web Accelerator
yah tapi semuanya kembali ke isp sih, saya juga baca artikel pembodohan tentang pemercepat koneksi internet di indonesia ... ya mungkin ada benarnya juga, jadi semuanya kembali ke individu masing masing saja... ambil dengan resiko anda sendiri :)
terimakasih.
Post a Comment